Pengurus Bank Sampah Kertha Masa Desa Adat Guliang Kangin telah mengalami pergantian. Pengurus lama yang terdiri dari Ketua : I Wayan Sucipta, Sekretaris : I Nyoman Adiasa, dan Bendahara : I Nyoman Sudiarta mengundurkan diri karena ada yang terpilih menjadi anggota Sabha Desa Adat, ada juga karena sudah lama mengabdikan diri sebagai pengurus bank sampah.
I Wayan Sucipta, menyampaikan bahwa perjalanan bank sampah mulai tahun 2015 sampai tahun 2021 sudah berjalan cukup baik, sekalipun banyak suka-dukanya terutama saat menghadapi Lomba Desa ...