Darah tinggi adalah kondisi kesehatan yang bisa juga diwariskan secara genetika. Namun, Gaya hidup juga merupakan faktor terbesar pemicu penyakit ini. Banyak kalangan kesehatan barat yang mengatakan, bahwa darah tinggi adalah penyakit yang memiliki sifat ” silent Killer”. Hmm, kedengarannya tak berlebihan menurut Saya. Waspadailah, karena hal ini memang merupakan sebuah kenyataan. Darah tinggi tak akan menunjukkan gejala yang bisa dirasakan secara signifikan(tak menampakkan gejala), kecuali jika kondisinya sudah akut dan sulit dipulihkan. Darah ...