Pujawali Ageng/Nyatur Pura Penataran Agung Dalem Dimade, Desa Adat Guliang Kangin, ring Anggara Kliwon Prangbakat, 31 Oktober 2023. Rangkaian Pujawali Nyatur, Pura Penataran Agung Dalem Dimade, Guliang Kangin : Ida Bhatara Masucian, 30 Oktober 2023, Ida Bhatara Masineb, Jumat 3 Nopember 2023 Selamat Datang, selamat berkunjung di Website Desa Adat Guliang Kangin. Media Informasi dan Komunikasi Aktifitas Desa Adat Guliang Kangin

Artikel

Ngeruak Chek Dam Program Perlindungan Sungai

17 Juli 2022 06:14:20  Administrator  693 Kali Dibaca  Berita Desa

Desa Adat Guliang Kangin melaksanakan kegiatan Ngeruak Chek Dam di Tukad Tengaling pada Minggu (17/07/2022). Ngeruak dipimpin oleh Ida Peranda Manggis Griya Tengah Siladan.

Pembuatan chek dam di Tukad Tengaling ini bertujuan untuk mengendalikan sidementasi dari hulu sungai. Dengan chek dam ini diharapkan dapat mengendalikan sidementasi yang pada akhirnya bisa membuat sungai semakin dangkal sehingga bisa dilakukan perkuatan di bibir sungai untuk mengurangi abrasi yang selama ini semakin sering terjadi.

Kegiatan ini didanai dari Dana Desa Adat, telah disetujui melalui paruman krama dan telah dimuat dalam dokumen Rencana Kerja Desa Adat Tahun 2022, sebesar Rp. 20.000.000,-

Pembuatan chek dam pertama ditempatkan di ujung selatan batas wilayah Desa Adat Guliang Kangin.  

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Aparatur Desa Adat

Back Next

 Chanel Youtube

Chanel Youtube

 Arsip Artikel

 Agenda

Belum ada agenda

 Sinergi Program

 Komentar

 Media Sosial

 Peta Lokasi Kantor


Alamat : Jalan Raya Kembengan - Bangli
Desa Adat : Guliang Kangin
Kecamatan : Bangli
Kabupaten : Bangli
Kodepos : 83355
Telepon :
Email :

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:112
    Kemarin:1.040
    Total Pengunjung:925.442
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:3.135.246.193
    Browser:Mozilla 5.0